
Oknum Pejabat Dinas Kesehatan Mesuji Diduga Korupsi Dana Insentif Tenaga Kesehatan COVID-19
Posperanews.co.id-Kabupaten Mesuji, Lampung – Seorang oknum Pejabat di Dinas Kesehatan Kabupaten Mesuji yang bernama Suyono, ditengarai terlibat dalam kasus korupsi dana insentif tenaga kesehatan penangan COVID-19 pada tahun 2020-2021. Dana Ratusan Juta Rupiah yang dialokasikan untuk tenaga kesehatan diduga disalahgunakan dan tidak di berikan kepada nakes yang bekerja. Menurut sumber yang kami terima, kasus ini…